Judul:Tips Menghemat Mulsa Plastik Hitam Perak - Rumah Pertanian
link : Tips Menghemat Mulsa Plastik Hitam Perak - Rumah Pertanian
Tips Menghemat Mulsa Plastik Hitam Perak - Rumah Pertanian
Mulsa Plastik Hitam Perak (MPHP) dewasa ini telah menjadi kebutuhan bagi para petani demi untuk meningkatkan hasil pertanian,baik pertanian yang berbasis kimia ataupun pertanian yang berbasis organik.
Namun sangat disayangkan ahir ahir ini MPHP mengalami lonjakan harga yang sangat signifikan,sekitar satu tahun yang lalu harga MPHP sekitar 400ribu, namumn sekarang telah muncapai harga 600ribu untuk jinis yang cukup bagus.Untuk itu saya akan membahas tips menghemat MPHP,dan sebagai contoh adalah dalam sistim budidaya cabai merah keriting yang sangat membutuhkan MPHP agar dapat menanggulangi hama dan penyakit.
Lebar mulsa plastik pada umumnya adalah 120cm,dengan lebar guludan/bedeng 120 juga,namun kali ini untuk menghemat kita menggunakan lebar guludan 100cm dan mulsa 60cm,dengan cara mulsa di belah menjadi 2.Jarak tanam untuk cabai merah keriting seperti biasa yaitu antara 50-60cm,yang berbeda hanya lebarnya yaitu sekitar 30cm,dengan sistim sigsag. Yang wajib kita lakukan pada sistim ini adalah pamasangan unjir untuk tanaman cabai ini harus dipasang diluar lubang tanam atau diluar MPHP yang mepunyai lebar 60cm.Hal ini dimaksudkan agar saat tanaman telah mencapai tinggi kurang lebih 50cm kita bisa mengikatkannya pada anjir tersebut,dengan demikian tanaman cabai akan codong kesamping dan terjadi kerenggangan di tengah guludan,hingga pada ahirnya akan menyerupai sistim pertanian dengan jarak 50 cm kali 50cm.
Kelemahan pada sisitem ini adalah hanya bisa di terapkan pada musim kemarau atau pada saat curah hujan yang sedang,apa bila kita lakukann pada saat musim hujun dikawatirkan akan terlalu basah,sebab diantara manfaat menggunakan MPHP adalah untuk mengurangi kadar air saat curah hujun ringgi. Dan kita juga masih harus mempersihkan rumput karena guludan tidak tertutup semua.
sigit. 24-4-2014
Namun sangat disayangkan ahir ahir ini MPHP mengalami lonjakan harga yang sangat signifikan,sekitar satu tahun yang lalu harga MPHP sekitar 400ribu, namumn sekarang telah muncapai harga 600ribu untuk jinis yang cukup bagus.Untuk itu saya akan membahas tips menghemat MPHP,dan sebagai contoh adalah dalam sistim budidaya cabai merah keriting yang sangat membutuhkan MPHP agar dapat menanggulangi hama dan penyakit.
Lebar mulsa plastik pada umumnya adalah 120cm,dengan lebar guludan/bedeng 120 juga,namun kali ini untuk menghemat kita menggunakan lebar guludan 100cm dan mulsa 60cm,dengan cara mulsa di belah menjadi 2.Jarak tanam untuk cabai merah keriting seperti biasa yaitu antara 50-60cm,yang berbeda hanya lebarnya yaitu sekitar 30cm,dengan sistim sigsag. Yang wajib kita lakukan pada sistim ini adalah pamasangan unjir untuk tanaman cabai ini harus dipasang diluar lubang tanam atau diluar MPHP yang mepunyai lebar 60cm.Hal ini dimaksudkan agar saat tanaman telah mencapai tinggi kurang lebih 50cm kita bisa mengikatkannya pada anjir tersebut,dengan demikian tanaman cabai akan codong kesamping dan terjadi kerenggangan di tengah guludan,hingga pada ahirnya akan menyerupai sistim pertanian dengan jarak 50 cm kali 50cm.
Kelemahan pada sisitem ini adalah hanya bisa di terapkan pada musim kemarau atau pada saat curah hujan yang sedang,apa bila kita lakukann pada saat musim hujun dikawatirkan akan terlalu basah,sebab diantara manfaat menggunakan MPHP adalah untuk mengurangi kadar air saat curah hujun ringgi. Dan kita juga masih harus mempersihkan rumput karena guludan tidak tertutup semua.
sigit. 24-4-2014
0 comments:
Post a Comment